Home Berita Daftar 26 Daerah di Jawa Tengah yang Mengalami Hujan pada Jumat (27/10)

Daftar 26 Daerah di Jawa Tengah yang Mengalami Hujan pada Jumat (27/10)

0

Jumat, 27 Oktober 2023 – 07:23 WIB
p>

div>

Ilustrasi – Cuaca Jawa Tengah diprediksi hujan hari ini, Jumat (27/10/2023). Foto: ANTARA FOTO / Aprillio Akbar / rwa.

jateng.jpnn.com , SEMARANG – Sebagian besar daerah di Jawa Tengah berpotensi turun hujan ringan-sedang, Kamis (27/10). p>

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis hasil pengamatan Citra Satelit Cuaca pada pukul 06.10 WIB. p>

Berdasarkan rilis tersebut, terdapat 26 daerah di Jateng yang berpotensi hujan hari ini.

Prakirawan Stasiun Meteorologi BMKG Ahmad Yani Semarang Harits Syahid Hakim mengatakan cuaca Jawa Tengah pada pagi-siang umumnya cerah berawan.

Lalu pada sore-awal malam cuaca Jateng umumnya berawan.

Dia menyebut potensi hujan ringan-sedang ada di pegunungan, dataran tinggi, Jateng bagian tengah, dan sekitarnya.

Berikut prakiraan cuaca hari ini di Jawa Tengah yang berpotensi hujan:

Hujan Sedang
Cilacap, Purwokerto, Purbalingga, Banjarnegara, Wonosobo. p> div>

Berikut prakiraan cuaca hari ini di Jawa Tengah, Jumat 27 Oktober 2023. Berikut daerah-daerah yang berpotensi hujan.

p>

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Berita Google
p>

div>